KARYA KEAJAIBAN YESUS
Yoh.5:1-9
PENDAHULUAN
Keajiban berasal dari akar kata latin yang berbunyi “miraculum” dibahasa Inggriskan sebagai miracle. Keajaiban menunjuk kepada kejadian atau peristiwa yang tidak dapat diterangkan menurut hukum logika manusia dan hukum alam.
LOKASI KEJADIAN
Ditepi kolam Betesda, termasuk diantara orang orang sakit ditepi kolam ada orang yang menderita lumpuh 38 tahun lamanya.
PERTANYAAN SEBELUM KESEMBUHAN
Entah situasi persisnya keadaan dan pergumulan jiwa orang yang sakit 38 tahun ini. Ketika Yesus datang menjumpainya ia mengajukan pertanyaan: Maukah engkau sembuh?
KEAJAIBAN KESEMBUHAN
Kepada orang sakit 38 tahun – kepadanya Tuhan Yesus memerintahkan di Yoh.5:8 “Bangunlah, angkatlah tilammu, dan berjalanlah.
PENUTUP
Apakah sdr sdr juga menantikan karya keajaiban Tuhan Yesus ?
LAGU -MUJIZAT MASIH ADA