TRINITAS SEBAGAI KOMUNITAS CINTA

1.Dalam teologi modern, konsep Trinitas sering kali dilihat melalui lensa hubungan atau “relationis.” Pendekatan ini menekankan dinamika hubungan antara Bapa, Anak, dan Roh Kudus, daripada hanya fokus pada substansi atau esensi mereka. 2.Teologi modern cenderung menggambarkan Trinitas sebagai komunitas cinta yang saling berhubungan dan berinteraksi. Misalnya, dalam teologi pasca Vatikan II, Trinitas dipahami sebagai kenyataan … Read more