KOTBAH MEMICU PERDEBATAN DI MEDIA SOSIAL
1.Pada tanggal 21 Januari 2025, Presiden Donald Trump menghadiri kebaktian doa di Washington National Cathedral. Dalam kebaktian tersebut, Uskup Mariann Edgar Budde dari Gereja Episkopal Washington menyampaikan khotbah yang meminta Trump untuk menunjukkan belas kasihan kepada komunitas LGBTQ+ dan pekerja migran. Budde mengingatkan Trump tentang pentingnya belas kasihan dan menyatakan bahwa banyak orang di Amerika … Read more